Thursday, May 23, 2013

Penyebab Blog Tidak Dikunjungi Versi Terbaru


Penyebab Blog Tidak Dikunjungi Versi Terbaru | Apakah anda memiliki sebuah blog yang jarang dikunjungi ? atau anda memiliki sebuah blog yang sering dikunjungi tapi pengunjungan itu hanya sebagai pencarian backlink belaka. Jika demikian, anda datang kepada artikel yang tepat. Karena di artikel ini aku akan membahas Penyebab Blog Tidak Dikunjungi Versi Terbaru. Blog adalah sebuah website berbasis media baca yaaa kurang lebihnya seperti koranlah. Bayangkan jika anda membaca koran, maka yang anda baca pasti informasi yang berguna menurut anda dan anda akan membuang jauh informasi-informasi yang tidak berguna menurut anda atau dalam arti anda akan mengabaikannyalah. Oke langsung saja yaaa inilah Penyebab Blog Tidak Dikunjungi Versi Terbaru:

1. Egois. Tahukah kamu apa itu Egois di dunia blogging itu ? Egois di dunia blogging adalah seorang penulis blog yang tidak memperdulikan para pembaca. Ia membuat blog yang sangat lemot dengan menambahkan widget atau java script yang aslinya tidak perlu. Letak Egoisnya para penulis blog tersebut itu terletak pada saat ia menyuruh seseorang mengunjungi blognya yang super lemot tersebut. Hal ini membuat para pengunjung enggan mengunjungi blog tersebut yang kedua kalinya. Contoh penambahan blog yang tidak berguna yaitu Menambahkan Lagu. Channel Radio, pop up, membuat blog seperti lukisan, dll.

2. Tulisan Blog yang Tidak Berguna Bagi Para Pembaca. Mungkin anda sebagai penulis blog terdapat kendala dalam pencarian ide dalam menulis blog dan akhirnya anda menulis blog dengan asal-asalan atau anda sengaja copas artikel orang lain yang berguna. Aku tidak mempermasalahkan hal tersebut. Akan tetapi saranku yaaa lebih baik istirahat dalam menulis blog beberapa saat dan memikirkan ide apa yang beguna bagi para pembaca blog. oke ;).

3. Mengetahui Minat Pembaca. Mengetahui minat pembaca atau kesukaan para pembaca. Yaaa ibaratnya anda promosi mengenai pariwisata di orang-orang yang menderita penyakit kanker kronis. Pasti aku jamin deh 1000 tahun promosimu tidak bakal di baca :D. Jadi kesimpulannya adalah jika blog anda ingin dibaca, maka anda harus mengetahui tempatnya ;)

Yaaa itulah Sebagian ilmu yang aku berikan dan semoga saja informasi ini berguna. Pengecualian jika anda membuat blog untuk diri sendiri atau katakanlah khusus anda sendiri yang membacanya, maka abaikan artikel ini.

9 komentar:

dunia maya said...

makasih sob,,,,
sangat bermanfaat bgi pemula seperti saya

Unknown said...

tepat sekali apa yang bro sampaikan, ada ide kadang penyusun kalimatnya yang lama, Terima kasih sudah berbagi. Salam.

Hendra Hacc said...

Dapat ilmu lagi nih tentang blog. Thanks infonya sobat.

Obat Tumor Rahang said...

Numpang baca artikelnya pak admin. Dan selamat pagi untuk pengunjung semuanya. Salam kenal dari saya, Brehow. :)

lulus utami said...

Bisa di jadikan referensi nih, makasih ya mas atas informasinya.

ANGGITABAY said...

haha ya emang bener :D
tapi ada juga blog berat tapi dikunjungi ya karena orangnya terkenal seperti artis..

Zaenuri Achmad said...

Salah satu lagi keegoisan pemilik blog adalah *-____-*
Ketika pengunjung Blog memberikan komentar, sang pemilik blog tidak menjawab komentarnya. selain itu, pemilik blog tidak melakukan blogwalking ke blog pemberi komentar dengan memberi komentar balik

Unknown said...

Sepertinya info yang menarik untuk setiap penulis blog sebagai cermin diri dalam kehidupan ppribadinya. Trims atas infonya.

Salam,

Feriantano.com said...

Info yang sangat berguna.