cara mencari blog dofollow dan mendaftarkan blog kita ke kategori blog dofollow
cara mencari blog yang menggunakan sistem dofollow yaitu dengan cara mengunjungi situs http://www.commenthunt.com/ situs ini seperti pencarian google, tapi ini mengkhususkan pencarian blog yang menggunakan sistem dofollow. seperti contoh aku menulis kata kunci "blogging". maka di pencarian akan muncul blog yang berbasis sistem dofollow. dan anda bisa berkomentar di blog yang menganut sistem dofollow. guna dari blog dofollow yaitu anda akan mendapatkan backlink.
oke saatnya cara mendaftarkan blog dofollow anda ke http://www.commenthunt.com/:
1. kunjungi situsnya
2.
klik Add a Dofollow Blog or Report a Nofollow Blog seperti gambar diatas ini.
3. setelah kamu mengkliknya maka anda akan menuju ke form kontak.
setelah itu laporkan blog anda menggunakan sistem dofollow atau tidak. setelah itu klik submit. dan anda akan dikirimi email konfirmasi dan selesai deh. :-bd
3 komentar:
Sebuah penjelasan yang menarik. Sampai saat ini masih menjadi pertanyaan, apakah penting menggunakan dofollow. Mungkin, bagian itu perlu anda perjelas lagi. Sehingga pengguna lebih memahami arti penting dofollow. Terus berjuang teman.
wah makasih tutorialnya, memang banyak jalan menuju roma.......
===================
<a href="http://coretankoe.blogdetik.com/sesuatu-itu-bernama-komunikasi/>cara berkomunikasi efektif</a>
bagus nih :)
Blog dofollow memang penting buat PR Blog,
:D manteb deh
Post a Comment